Tim Gassin ITB Juara 3 Tes Wawasan Kebumian Aceh Youth Geoscience Activity 2024

Tim Gassin dari ITB meraih Juara 3 Tes Wawasan Kebumian pada acara Aceh Youth Geoscience Activity 2024, Sabtu (26/10/2024). (Dok. Tim Gassin) BANDA ACEH, itb.ac.id - Pada Sabtu (26/10/2024), tim mahasiswa Teknik Geofisika, Institut Teknologi Bandung (ITB), berhasil meraih Juara 3 Tes Wawasan Kebumian pada acara Aceh Youth Geoscience...

30 Desember 2024

Kuliah Lapangan Program Studi Mikrobiologi ITB: Eksplorasi Mikroba Alam di Pangalengan

Praktikan, asisten, dan dosen berfoto bersama di Kawah Wayang, salah satu destinasi sampling kuliah lapangan mahasiswa mikrobiologi ITB di Pangalengan, Jumat (8/11/2024). (Dok. Beatrice Andreanna Wijaya) BANDUNG, itb.ac.id - Program Studi Mikrobiologi Institut Teknologi Bandung (ITB) mengadakan kuliah lapangan di Kecamatan Pangalengan,...

30 Desember 2024

Atasi Masalah Carryover Larutan Karbamat pada Startup Pabrik Urea, Tim Eureka ITB Juara 1 POISE Safety Competition 2024

BANDUNG, itb.ac.id – Tiga mahasiswa Teknik Kimia Institut Teknologi Bandung (ITB) yang tergabung dalam tim Eureka meraih juara pertama dalam ajang bergengsi POISE UGM 2024 Safety Competition yang dilaksanakan pada Minggu (10/11/2024). Tim ini terdiri atas Brigita Cathleen, Mia Nuramalia Aim, dan Akhmat Fauzan Saputra. Kompetisi yang...

30 Desember 2024

Olah Limbah Kelabu dan Air Hujan untuk Wujudkan Sustainability, Tim Aquasustain ITB Juara 2 LKTIN EXPO UPI 2024

Tim Aquasustain ITB, yang terdiri atas Anjani Athaya, Rizma Dwinanda Prawira, dan Mely Anggrini. meraih prestasi dalam ajang Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional EXPO UPI 2024.BANDUNG, itb.ac.id - Mahasiswa yang tergabung dalam Tim Aquasustain ITB meraih prestasi dalam ajang Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional EXPO UPI 2024. Kompetisi tersebut...

30 Desember 2024

Kuliah Lapangan Hidrografi ITB di Pulau Pramuka: Pengukuran Pasang Surut hingga Eksplorasi Bawah Laut

Peserta, Dosen, dan Asisten Praktikum Lapangan Hidrografi di Pulau Pramuka.BANDUNG, itb.ac.id – 123 Mahasiswa Teknik Geodesi dan Geomatika Institut Teknologi Bandung (ITB) mengikuti kuliah “GD3104 Hidrografi Practical Session” di Pulau Pramuka, Kepulauan Seribu pada Jumat-Minggu (15-17/11/2024. Kegiatan ini mengenalkan praktik survei...

30 Desember 2024

Mahasiswa ITB Cetak Prestasi di Ajang Internasional ICARES 2024, Kembangkan Model Atmosfer Canggih

BANDUNG, itb.ac.id - Mahasiswa Astronomi Institut Teknologi Bandung (ITB) angkatan 2021, M. Khawariz Andaristiyan menorehkan prestasi membanggakan pada konferensi ilmiah International Conference on Aerospace Electronics and Remote Sensing Technology (ICARES) 2024. M. Khawariz Andaristiyan dan pembimbingnya, yang juga merupakan alumni Teknik...

27 Desember 2024

Matematika dalam Gambar: Tim Dosen Matematika ITB Lakukan Pengabdian Masyarakat di Lembang, Bandung Barat

BANDUNG, itb.ac.id – Tim dosen dari Kelompok Keahlian Analisis dan Geometri, Program Studi Matematika Institut Teknologi Bandung, melaksanakan kegiatan pengabdian masyarakat di SDN 3 Lembang dan SDN 11 Lembang, pada Senin (2/9/2024). Kegiatan ini merupakan lanjutan dari proyek serupa yang dilaksanakan pada tahun sebelumnya di SDN Ciptagelar,...

27 Desember 2024